Laman

Sabtu, 23 Juli 2011

73 Golongan, Siapa Mereka?














Nasehat Muslim

Pertanyaan :
Apa hukum perbedaan pendapat dikalangan ulama yang mulia dalam berbagai permasalahan syariat, dan apa maksud dari hadist rasulullah muhammad shalllahu'alaiihi wassalam akan terbagi umatku diakhir zaman kepada 73 golongan dan siapa yang dimaksud dengan golongan yang selamat sebagaimana disebut dalam hadist?

Jawab :
Ya akhy, golongan yang dijelaskan rasulullah shalallahu'alaihi wassalam seluruhnya seluruhnya ada dineraka kecuali satu, para sahabat bertanya siapa mereka, rasulullah shalallahu'alaihi wassalam bersabda mereka adalah orang yang berada diatas apa yang aku dan para sahabat berada, inilah golongan yang selamat yaitu siapa yang berada diatas sunnah rasulullah shalallahu'alaihi wassalam dan para sahabat, mereka berjalan diatas keselamatan, barangsiapa yang menyelisihi mereka maka berada dineraka sesuai dengan kadar penyelisihannya, ada yang berada dineraka kekal karena kekafiran, ada yang berada dineraka karena kemaksiatan maka mereka mendapat siksaan, na'am.


(Sumber Rujukan, Fatawa Syaikh Dr. Shalih Fauzan http://www.alfawzan.ws/node/13291 )









Nasehat Muslim

Tidak ada komentar:

Posting Komentar