Nasehat Muslim
﴿وَعَلَى أَبْصَارِهِمْ غِشَاوَةٌ﴾
"Dan diatas penglihatan mereka ada penutup" (Surat Al-Baqarah; 7)
أي: غشاء وغطاء وأكنة تمنعها عن النظر الذي ينفعهم،
وهذه طرق العلم والخير
Ada selaput atau penutup atau penghalang yang menghalangi penglihatan (orang kafir) dari melihat hal yang bermanfaat yaitu ilmu (syariat) dan kebaikan
وسدت عنهم أبواب الإيمان بسبب كفرهم وجحودهم ومعاندتهم بعد ما تبين لهم الحق
Telah tertutup dari mereka pintu keimanan disebabkan kekufuran mereka dan penentangan serta penyelewangan mereka setelah jelas bagi mereka kebenaran
تيسير الكريم الرحمن في تفسير كلام المنان — عبد الرحمن بن ناصر السعدي
(Tafsir Alqur'an) Taysirul kariimirrahman fii tafsiir kalaamil manaan
Syaikh Abdurrahman bin Naashir Assa'diy
Lihat : http://furqan.co/saadi/2/7
Nasehat Muslim :
www.nasehat-muslim.blogpsot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar