Laman

Jumat, 17 Juni 2011

Apa Boleh Puasa Malam Hari













Nasehat Muslim

Pertanyaan
Apa mungkin seseorang berpuasa tiga hari pada siang dan malam hari pada bulan ramadhan karena mengganti puasa yang ditinggalkan tiga hari?

Jawaban

Tidak boleh melakukan hal itu, dan tidak ada seorang ulama pun yang berkata demikian, hal ini karena dimalam hari tidak halal berpuasa, barangsiapa melakukan hal itu maka telah menyelisihi syariat.

Dan tidak boleh seorang tidak berpuasa disiang bulan ramadhan tanpa ada udzur, karena Allah ta'ala telah mewajibkan tiap muslim berpuasa dibulan ramadhan, sehingga tidak boleh berpuasa hanya sebagian hari saja.

Wabillahi taufiq washalallahu 'ala nabiyina muhammad wa alihi washahbihi wassalam.

Komite Tetap Riset Ilmiah dan Fatwa Arab Saudi
Al Lajnah Ad Daimah lil Buhuts Al ‘Ilmiyyah wal Ifta’





Nasehat Muslim

Tidak ada komentar:

Posting Komentar