Laman

Kamis, 09 Oktober 2014

Niat yang Benar akan Menjadikan Amal Bernilai


















Nasehat Muslim 

Dr  Khalid Almushlih 

صحح نيتك فيما تُقْدِم عليه من الأعمال الصالحة
فبالنية الصالحة تُقبل الأعمال وتعظم الأجور قالﷺ:"إنما الأعمال بالنيات، وإنما لكل امرئ ما نوى"

Luruskan niat anda karena dengan hal itu akan menjadikan amal shalih anda bernilai, dan dengan niat yang benar tersebut amalan anda akan diterima Allah serta menjadikan besar pahalanya, Nabi Muhammad Shallallahu'alaihi wassalam bersabda sesungguhnya setiap amal itu dengan, dan tiap diri akan mendapatkan sesuai dengan yang dia niatkan

Lihat Twitter: 








Nasehat Muslim : www.nasehat-muslim.blogpsot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar